Berita

BHABINKAMTIBMAS AJAK DAN HIMBAU WARGA KP.GEBANG SANGIANG UNTUK SENANTIASA DAPAT MENJAGA KONDUSIFITAS WILAYAH AMAN DAN TERTIB
Mohon izin Dilaporkan
Pada
Hari : Jumat
Tanggal : 11 Oktober 2024
Waktu : 09.47 Wib
Tempat : Kp.Gebang Sangiang Rt. 02/3 Kel.Sangiang Jaya Kec. Periuk Kota Tangerang
Bhabinkamtibmas Kelurahan Sangiang Jaya Bripka Agus W Polsek Jatiuwung melaksanakan monitoring wilayah Antisipasi Guantibmas dan Sambang Dialogis Bersama Toda Kp.Gebang Sangiang Sdr. Ismail beserta Warga
Kp.Gebang Sangiang lainya dalam rangka memberikan himbauan menjelang Pemilihan Gubernur Banten dan Walikota Tangerang, pada tanggal 27 Nopember 2024, untuk warga sama-sama waspada dan menjaga Situasi lingkungan tetap Aman, Damai, Nyaman dan Kondusif.
Dalam kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas memberikan Himbauan antara lain :
1. Agar Tokoh Pemuda dan seluruh warga Kp.Gebang Sangiang untuk tetap dapat menciptakan,memelihara dan menjaga Memelihara sikon kamtibmas yang Damai kondusip.
2. Hindari provokasi dan saling mengajak serta mengingatkan untuk selalu rukun meskipun pilihannya berbeda.
3. Mari berpartisipasi dalam pemilihan Gubernur Banten dan Walikota Tangerang dengan memberikan hak suaranya datang ke TPS.
4. Supaya terciptanya situasi yang aman dan Kondusif dan Warga masyarakat mengikuti anjuran Kepolisian untuk menjaga Kamtibmas serta Proaktif dalam memberikan informasi Kamtibmas kepada Kepolisian melalui Bhabinkamtimas dan Babinsa.
5. Untuk menciptakan situasi yang aman kondusif agar mengaktifkan Poskamling atau Satkampling
6. Supaya berhati-hati dan waspada dalam memarkirkan kendaraan Sepeda motornya dan Gunakan Kunci Ganda, tambah gembo, usahakan pasang Alarm serta agar pasang JPS.
- By BARA 4
- 14 Okt 2024
- 0